12/29/2013

Nasihat Emas dari Imam Syafi'i rahimahullah

Dikatakan pada imam syafi'i rahimahullah,
"Wahai imam, tunjukkan pada kami sesuatu yang wajib dan yang paling wajib, lalu sesuatu yang mengagumkan dan yang paling mengagumkan, sesuatu yang sulit dan yang paling sulit, sesuatu yang dekat dan yang paling dekat?"

Jawab beliau:
"Wajib bagi manusia untuk bertaubat,
Akan tetapi meninggalkan dosa lebih wajib,
Berjalannya waktu itu sangat menakjubkan,
Akan tetapi lalainya manusia akannya lebih menakjubkan,
Kesabaran di balik musibah itu susah,
Akan tetapi terlewatnya pahala-pahala itu lebih susah,
Setiap yang diharapkan itu terasa sangat dekat,
Dan sungguh kematian itu jauh lebih dekat."

Tidak ada komentar:

Posting Komentar