Dari Abu Hurairah radhiallahu 'anhu, bahwa Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda: “Barangsiapa menyeru kepada petunjuk dan kebaikan, maka ia akan mendapatkan pahala sebagaimana pahala orang yang mengikuti atau mengerjakannya, tanpa mengurangi
pahala mereka sedikitpun. (HR.Muslim 4831, Kitab Ilmu, Bab Barangsiapa membuat contoh baik)
5/23/2016
Selalu mencari kebenaran, diantara sumber / pendapat yang paling benar, tanpa merasa diri yang paling benar
"Selalu mencari kebenaran, diantara sumber (dalil) / pendapat yang paling benar (rajih), tanpa merasa diri yang paling benar."
Tidak ada komentar:
Posting Komentar